Selasa, 27 April 2021

Uji Coba: Sistem Asesmen Kompetensi Minimum (AKM)

Tampilan Laman Simulasi AKM Online

Pada kesempatan ini saya melakukan uji coba dan simulasi sistem Asesmen Kompetensi Minimum (AKM) pada laman Pusat Asesmen dan Pembelajaran Kementerian Pendidikand dan Kebudayaan, khususnya pada jenjang Sekolah Dasar (SD) yang dilaksanakan pada hari Senin, 16 April 2021 pada pukul 13.15 Wib - selesai, berikut hasilnya: 

A. Hasil Uji Coba AKM: Numerasi


B. Hasil Uji Coba AKM : Literasi

C. Tahapan Mengerjakan Soal ANBK

Simak dengan konsentrasi tayangan video berikut ini yaaa....


D. Apakah Ada Aplikasi AKM Berbasis Android?

Haryo Susetyo dari Pusat Asesmen dan Pembelajaran Kemendikbud dalam webinar Pengenalan Aplikasi Asesmen Formatif pada Senin, 9 November 2020. Seminar online ini diikuti ribuan guru dari seluruh Indonesia menyampaikan: aplikasi AKM dapat dijalankan pada smartphone berbasis android minimum versi 4. Dalam aplikasi tersebut meliputi tes pretest, adaptif dan formatif. dapat di unduh pada link berikut. Unduh

Aplikasi dapat dioperasikan melalui dua cara yaitu melalui koneksi online dimana pengguna dapat melakukan instalasi, download paket dan soal, dan upload hasil penilaian. Sementara menggunakan aplikasi dengan cara koneksi offline adalah melakukan persiapan data siswa, melakukan tes dan skoring. Aplikasi asesmen bisa didownload di Play Store di masing-masing smartphone. Berikut tampilan aplikasi AKM di Play Store. 

Tampilan di Play Store:  
Assesmen Kompetensi Siswa Indonesia (AKSI)
Sekolah Dasar

D. Mengenal Metode Multi Stage Adaptive Tes (MSAT)

MSAT ialah metode penilaian yang mengadopsi tes adaptif, dimana peserta didik dapat melakukan tes sesuai level kompetensinya

Yuk Simak video Simulasi AKM berbasis CAT dengan Metode Multi Stage Adaptive Tes (MSAT) berikut:



Apakah bapak/Ibu Guru ingin melakukan Simulasi dan ujicoba juga? Yuk... Klik: Simulasi AKM, dan jangan lupa ajak juga peserta didik bapak/ibu guru DENGAN PENDAMPINGAN sekali lagi DENGAN PENDAMPINGAN. 

Selamat Belajar....Salam Guru Berbagi..Berdikari!! ❤️🇮🇩

Tidak ada komentar:

Posting Komentar